Daftar Lengkap UMP 2023 di 31 Provinsi

Daftar Lengkap UMP 2023 di 31 Provinsi JAKARTA: Beberapa Pemerintah Provinsi (Pemprov) telah menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2023. Penghitungan UMP kali ini menggunakan dasar hukum Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) Nomor 18/2022. UMP tahun 2023 diumumkan 28 November 2022. Upah Minimum Kabupaten/kota (UMK) diumumkan 7 Desember 2022. Upah minimum diharapkan berlaku mulai 1 Januari 2023. […]

OJK: Masyarakat RI Makin Melek Keuangan

JAKARTA: Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan masyarakat Indonesia makin melek keuangan. Hal ini tercermin dari Hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) Tahun 2022. Anggota Dewan Komisioner OJK Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen, Friderica Widyasari Dewi, menyatakan literasi keuangan hampir menyentuh 50% yaitu 49,68%. “Indeks literasi keuangan masyarakat Indonesia naik menggembirakan menjadi 49,68%. Naik […]

Investasi Logistik Global Berpeluang Masuk Indonesia

JAKARTA: Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) mengapresiasi kesuksesan Presidensi G20 Indonesia. Pasalnya, suksesnya perhelatan tingkat dunia ini bisa membuka peluang menarik investasi ke global ke Indonesia, termasuk di sektor logistik, khususnya membangun rantai pasok global. Sehingga, mendorong pertumbuhan industri ekspedisi dan industri turunannya dari rantai pasok. Dalam gelaran tersebut telah diperkenalkan program inisiatif nyata […]

Telkomsel & Vidio Tawarkan Paket Nonton 64 Pertandingan Piala Dunia 2022

JAKARTA: PT Telkomsel (Telekomunikasi Seluler) terus berupaya menghadirkan beragam konten hiburan digital berkualitas guna memenuhi kebutuhan relevan bagi seluruh lapisan masyarakat Indonesia. Begitu pun Vidio, sebagai Home of Sports, secara konsisten menghadirkan berbagai pilihan tayangan olahraga dengan kualitas terbaik dan kategori cabang olahraga terlengkap, baik dalam lingkup nasional maupun internasional. Semakin memperkuat predikatnya, pada penghujung […]

Terbesar Sepanjang Sejarah, Ajang Presidensi G20 Indonesia Sukses

JAKARTA: Ajang internasional Presidensi G20 di Indonesia berjalan sukses. Presiden RI Joko Widodo telah menyerahkan secara simbolis palu kepemimpinan Presidensi G20 kepada Perdana Menteri India Narendra Modi dalam sesi penutupan KTT G20 di Bali pada Rabu (16/11) lalu. Penyerahan tongkat estafet Presidensi G20 tersebut juga sekaligus menandakan berakhirnya Presidensi G20 Indonesia untuk kemudian dilanjutkan di […]

7 Ide Bisnis Hadapi Resesi di Tahun 2023

JAKARTA: Sejumlah pengamat mengingatkan ancaman resesi di tahun 2023. Meski terlihat menakutkan, namun Anda tidak perlu khawatir. Meski Anda sudah bekerja, namun tidak keliru memiliki bisnis tambahan sebagai langkah antisipasi. Tim Website SUC mengulas sejumlah peluang bisnis yang diprediksi masih tetap eksis meski terjadi resesi di tahun depan. Berikut 7 Ide Bisnis hadapi ancaman atau […]

Ada KTT G20 Pekan Depan, Reschedule Terbang ke Bali

JAKARTA: Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meminta masyarakat untuk mengatur ulang kembali (reschedule) perjalanan atau penerbangan ke Bali pada 13-17 November 2022 atau pekan depan. Pasalnya, Bandara Internasional Ngurah Rai memprioritaskan penerbangan VVIP para delegasi KTT G20. KTT G20 berlangsung pekan depan. Puncak acara digelar pada tanggal 15 sampai 16 November 2022. “Kami mengimbau masyarakat untuk mengatur […]

Pertamina Turunkan Harga Pertamax Turbo

JAKARTA – PT Pertamina (Persero) resmi menyesuaikan sejumlah harga jenis bahan bakar minyak (BBM) nonsubsidi yang berlaku mulai 1 November 2022.  Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga, Irto Ginting, mengatakan hal tersebut dilakukan berdasarkan hasil evaluasi secara berkala terkait dengan harga minyak dunia dan sejumlah faktor lain. Irto menuturkan bahwa tren harga minyak dunia, MOPS, […]

Ini Lokasi Kamera ETLE di Jalan Tol untuk Incar Mobil Ngebut

JAKARTA: Bagi pengendara yang melaju di jalan tol wilayah Jabodetabek sudah saatnya waspada. Sebab, ada beberapa jalan tol di Jabodetabek yang dipasangi kamera Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) atau tilang elektronik. Minimal ada dua sasaran kamera e-TLE di jalan tol yakni pengendara yang melebihi batas kecepatan maksimal dan truk Over Dimension Over Loading (ODOL). Kendaraan […]

BNI Bocorkan Strategi Hadapi Resesi Tahun 2023

JAKARTA: Direktur Utama PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI), Royke Tumilaar, mengungkapkan strategi menghadapi ancaman resesi tahun depan. Meski begitu, pihaknya menilai ekonomi Indonesia akan lebih sehat dibandingkan negara lain. “Meskipun tren perlambatan ekonomi global cukup mengkhawatirkan, ekonomi Indonesia diperkirakan relatif stabil didukung dengan bauran kebijakan fiskal dan moneter yang efektif untuk menjaga stabilitas,” jelas […]

×

Chat Support

Silahkan klik pada icon dibawah ini untuk menghubungi tim support kami, atau Anda juga dapat mengirimkan email ke info@sumberuripcargo.com

× Contact Us